Sudah bukan menjadi rahasia umum lagi, bahwa kebanyakan rumah sakit di Indonesia biasanya menggunakan perangkat genset. Ini wajar dilakukan, lantaran mesin cummins dapat menyediakan pasokan daya listrik cukup besar untuk menjadikan kegiatan operasional berjalan lancar. Selain itu, penggunaan genset juga memiliki sejumlah manfaat yang dapat disimak di ulasan berikut.
Apa saja manfaat penting penggunaan mesin cummins?
Pada dasarnya, genset / generator set merupakan perangkat yang banyak digunakan oleh rumah sakit dalam memberikan pelayanan kesehatan bagi masyarakat di dalamnya. Penggunaan genset, umumnya berperan penting sebagai sumber listrik cadangan, jika PLN sedang mengalami gangguan. Dengan menggunakan genset, maka akan memperoleh banyak sekali manfaat diantaranya yakni sebagai berikut.
Salah satu manfaat genset, yakni dapat membantu menjaga agar peralatan medis tetap berfungsi dengan optimal, meskipun dalam kondisi darurat sekalipun. Terlebih seperti diketahui, bahwa di dalamnya biasanya terdapat berbagai peralatan medis pasien yang selalu membutuhkan pasokan listrik. Karena itulah, genset dapat memberikan back up yang dibutuhkan rumah sakit ketika terjadi kondisi darurat seperti di ruang operasi maupun ICU.
Manfaat lain dari penggunaan genset, yaitu dapat menjadikan proses administrasi rumah sakit berjalan dengan lancar. Sebab dalam memberikan pelayanan kesehatan bagi masyarakat, biasanya juga membutuhkan beberapa perangkat pendukung seperti halnya telepon, komputer dan lain – lain. Jadi, disini perlu digunakan perangkat genset untuk memberikan pelayanan optimal bagi masyarakat.
Ketika pasien sedang operasi ataupun petugas medis menggunakan alat listrik bertekanan tinggi, maka jaringan listrik tidak boleh terputus bagaimanapun kondisinya. Sehingga, genset disini berperan penting dalam membackup kondisi tersebut. Pasalnya jika pasokan listrik mengalami hambatan, tentu saja akan menyebabkan risiko fatal yang mengancam jiwa pasien tersebut.
Demikianlah tadi beberapa manfaat penting penggunaan mesin cummins yang mungkin selama ini belum banyak orang tahu. Dengan menggunakan genset, maka kegiatan operasional di rumah sakit akan dapat berjalan lancar.